Aipda Hartono Laksanakan Pengamanan Di PT. SAP Himbauan Karyawan Perihal Keselamatan Kerja

KOBAR | Cireanewsindonesia.com– Sebagai upaya mencegah terjadinya kecelakaan kerja di lingkungan PT. SAP Kumai petugas pengamanan AIPDA Hartono memberikan himbauan keselamatan kerja kepada karyawan sebelum mulai aktifitas bongkar muat di dermaga pelabuhan PT. SAP Kumai, Selasa (20/04/2021) Siang.

Kapolres Kobar AKBP Devy Firmansyah, S.I.K, melalui Kabagops AKP Wihelmus Helky menyampaikan bahwa Pengamanan obyek vital yang berada di wilayah hukum Polres Kobar merupakan tugas dan tanggung jawab Polri selain tugas pokok petugas pengamanan mengamankan aset perusahaan dan mencegah terjadinya tindak pidana tetapi juga memberikan himbauan kepada karyawan dalam hal keselematan kerja guna meminimalisir terjadinya kecelakaan kerja di lingkungan perusahaan dengan menekankan kepada karyawan menggunakan alat perlengkapan diri safety seperti helm, kacamata, sepatu dan pakaian lengan panjang serta celana panjang.

BACA JUGA :   PERINGATAN HARI LAHIR PANCASILA,DANREM 172/PWY MINTA PRAJURIT BERTUGAS DILANDASI PANCASILA

Seperti yang dilakukan oleh petugas pengamanan PT. SAP Kumai Aipda Hartono memberikan himbauan kepada karyawan bagian dermaga sebelum melakukan aktifitas muat bongkar muat agar mengutamakan keselematan kerja.

“Dan pada massa pandemik Covid-19 ini diharapakan semua perusahaan menerapkan SOP Protokol kesehatan sebagai salahsatu upaya untuk menekan angka penyebaran covid19 dan menghimbau agar semua karyawan mematuhi Protokol Kesehatan dengan menggunakan masker, mencuci tangan, menjaga jarak dan menjauhi kerumunan,” paparnya.

BACA JUGA :   KNPI Banten Dukung 12 Program Kapolda Baru

#Siddiq

Facebook Comments

Redaksi

***

Mungkin Anda Menyukai

IKUTI CITRANEWS OK TERIMAKASIH