Jaktim| Citranewsindonesia. Com– Wakil Camat Ciracas, Alamsah bersama Kasatpol PP Kecamatan Ciracas, Handoko,Kasi Ekbang Kecamatan Ciracas,Suyatno dan Lurah Rambutan Ichwan ke kantor perusaah Auto 2000 yang berada di wilayah kelurahan rambutan.
Seusai peninjauan pembuatan sumur resapan di PT. Auto 2000 itu Citranewsindonesia.Com minta komentar Wakil Camat Ciracas,Alamsah.
Dia mengatakan, untuk pembuatan sumur resapan itu adalah program dari Pemprov DKI Jakarta jadi, tadi kita adakan kunjungan ke PT Auto 2000 itu kata Alamsah.
Menurutnya pembuatan sumur resapan itu dilaksanakan di kantor kecamatan ciracas,,seluruh kantor kelurahan yang ada di kecamatan ciracas jaktim dan juga seluruh perusahaan yang ada di wilayah kantor kelurahan itu jelasnya.
Tujuannya sumur resapan itu fungsinya untuk menampung air hujan pada saat musim hujan pada musim kemarau nanti tidak terjadi kekurangan air dan juga dapat mengurangi lokasi banjir pada saat musim hujan papar Alamsah.
Saat ini seluruh kantor kecamatan,kelurahan,gedung sekolah SD,SMP,SMA semuanya membuat sumur resapan di lingkungannya masing masing paparnya.
(Horison P)
Biro Jakarta Timur