Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Provinsi Sumut, Gelar Groundbreaking di kota Gunungsitoli

Gunungsitoli | Citranewsindonesia.com — Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Provinsi Sumatera Utara melaksanakan Groundbreaking atas pekerjaan Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi, (27/6) untuk Kepentingan Strategis Daerah Provinsi Sumatera Utara.

Proyek Tahun Jamak (Multy Years Contract) yang dipimpin langsung oleh Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi di Desa Suka Makmur Kecamatan Kutalimbaru Kab. Deli Serdang.

BACA JUGA :   Personil Polres Nias Selatan Gelar Patroli Malam

Dimana untuk daerah lainnya termasuk pulau nias, dilaksanakan secara virtual di kota Gunungsitoli,yang di laksanakan di Lantai II, Raja Koki, Jalan Sirao,no.17 kelurahan pasar Gunungsitoli Kecamatan Gunungsitoli, Kota Gunungsitoli,dimulai pukul 10:00 wib sampai selesai

Pantauan media, kegiatan itu dihadiri oleh Kepala UPT JJ Gunungsitoli dan seluruh staf, Bupati Nias Utara Amizaro Waruwu, Kapolres Nias AKBP Wawan iriawan , Kepala OPD Se Pulau Nias dan Media Massa yang ada di Pulau Nias.

BACA JUGA :   Desa Sifalago Huruna Lanjutkan Pelayanan Posyandu Bulan Agustus 2024

(Agustani las

Facebook Comments

Redaksi

***

Mungkin Anda Menyukai

IKUTI CITRANEWS OK TERIMAKASIH